Sebuah kabar yang telah lama menjadi mimpi buruk bagi miliaran penggunanya akhirnya menjadi kenyataan. Meta, perusahaan induk Facebook, secara resmi mengumumkan bahwa benteng terakhir dari ruang digital yang bebas iklan, WhatsApp, akan segera dijajah.